Lamuk, – Warga Desa Lamuk Kecamatan Kejobong Kabupaten Purbalingga digegerkan akan kemunculan babi hutan di pemukiman warga.Minggu (12/07/2020)
Berawal dari salah satu warga desa Lamuk yang melihat babi hutan sedang berkeliaran dipemukiman warga, sehinga membuat para warga berhamburan keluar rumah untuk ikut memburu babi hutan tersebut.
Dengan banyaknya warga yang ikut memburu akhirnya babi hutan tersebut tertangkap diareal persawahan.
4 komentar pada “PETANI DESA LAMUK BERHASIL MENANGKAP BABI HUTAN”
Tiliki maning babi apa udu
Wis dwolak walik.. Tetep babi bae
Kaya perjuangan 45..
Lamuk apa ana hutan si?